Rabu, 11 Juli 2012

Tutorial Photoshop Teks Efek Transformation

Tutorial photoshop Kali ini saya akan mengajarkan bagaimana cara membuat teks efek seperti Film Transformation.
untuk langkah-langkahnya lihat tutorial dibawah :



1 buatlah sebuah dokumen baru dengan settingan widht 1600px, height 1200px dan Resolusi 72 px.
2. ganti layer background menjadi hitam.
3. ketikan teks " TRANSFORMATION  dan THE END OF THE WORD" dengan warna putih dan type karakter "SF TRANSROBOTICS" yang bisa anda download di mbah google.
4. kemudian  tambahkan logo transformation diatasnya.
5. tambahkan layer style Bevel and Emboss pada layer logo dengan settingan seperti gambar dibawah.
6. duplikat layer logo dengan menekan tombol Ctrl + J.kemudian edit lagi layer style Bevel and Emboss layer Logo Copyan  dan tambahkan juga style Satin  dengan settingan seperti dibawah.
7. setelah itu duplikat layer style logo ke layer teks untuk memberikan efek yang sama.
8. anda gabungkan seluruh layer teks dan logo menjadi satu.
9. setelah itu tambahkan teksture  dibawah  kedalam teks.seperti gambar dibawah

10. anda ubagh blending option layer teksture menjadi hard light. 
11. untuk tahap terakhir anda sapukan brush Scratchygrunge diatas layer teksture dengan warna hitam sehingga hasil akhirnya seperti gambar dibawah.











0 komentar:

Posting Komentar